Tuesday, December 2, 2008

Obama Tunjuk Hillary Clinton Sebagai Menteri Luar Negeri

Obama Tunjuk Hillary Clinton Sebagai Menteri Luar Negeri :

Pada hari senin (1 Desember 2008), presiden AS terpilih Barrack Obama secara resmi memilih Hillary Clinton sebagai Menteri luar Negeri. Dimana sebelumnya Hillary Clinton ini merupakan rivalnya didalam pemilihan kandidat calon presiden dari partai Demokrat. Dan Hillary Clinton ini merupakan istri dari mantan presiden Amerika Serikat Bill Clinton.


Berita lengkapnya bisa dilihat disini

Silahkan berikan komentarnya dibawah ini :

1. Bagaimana menurut anda tentang pencalonan Hillary Clinton
sebagai Menteri Luar negeri AS ?

2. Menurut anda apakah ada perubahaan policy luar negeri AS ditangan Hillary Clinton ? Apakah Hillary Clinton akan mengikuti policy-policy seperti menteri-meteri Luar Negeri AS sebelumnya yaitu menyerang umat islam ?

4 comments:

  1. kalo menurut aku itu langkah yg tepat, ini bercermin saat bill clinton jadi presiden..Saat itu hubungan AS dan negara muslim begitu hangat, jadi dengan penunjukan hillary sebagai menlu AS, mudah2an dia bisa mengikuti jejak suaminya..

    ReplyDelete
  2. @ Denlaksono :

    Terima mas atas commentnya..
    Wah saya jadi lege mendengarnya..Semoga
    hubungan umat islam dan AS semakin membaik

    ReplyDelete
  3. Hillary mempunyai sangat banyak pengalaman, selama delapan tahun mengikuti suaminya.
    Clinton mengirim pasukan ke Serbia menolong Bosnia..hehehe...

    ReplyDelete
  4. Makasih mas singal atas komentarnya.

    ReplyDelete

recent comments